PERLINDUNGAN KEMANUSIAAN TERHADAP PENGUNGSI INTERNASIONAL BERDASARKAN PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 125 TAHUN 2016 TERHADAP PENGUNGSI INTERNASIONAL DI INDONESIA

Sholihin, Muhammad (2023) PERLINDUNGAN KEMANUSIAAN TERHADAP PENGUNGSI INTERNASIONAL BERDASARKAN PERATURAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 125 TAHUN 2016 TERHADAP PENGUNGSI INTERNASIONAL DI INDONESIA. Other thesis, UNIVERSITAS NURUL JADID.

[thumbnail of 01_COVER_DAN_AWALAN.pdf] Text
01_COVER_DAN_AWALAN.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of 02_BAB_I.pdf] Text
02_BAB_I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (998kB)
[thumbnail of 03_BAB_II.pdf] Text
03_BAB_II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 04_BAB III.pdf] Text
04_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[thumbnail of 05_BAB_IV.pdf] Text
05_BAB_IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[thumbnail of 06_BAB_V.pdf] Text
06_BAB_V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (647kB)
[thumbnail of 07_DAFTAR_PUSTAKA.pdf] Text
07_DAFTAR_PUSTAKA.pdf

Download (679kB)

Abstract

Kata Kunci: Pengungsi Internasional, Perlindungan Kemanusiaan

Pengungsi merupakan satu masalah yang menimbul setiap negara dan menjadi masalah dalam masyarakat internasional pada saat ini. Pada umumnya pengungsi merupakan korban dari negara asalnya, yang menimbulkan kekerasan atau konflik bersenjata dalam negaranya dan terpaksa untuk mengungsi kenegara lain meminta perlindungan untuk hak dan keselamatan bagi mereka. Indonesia adalah salah satu negara yang menjadi tempat transit bagi para pengungsi asing untuk ke negara tujuannya atau menjadi negara tujuan bagi para pengungsi yang masuk ke wilayah Indonesia. Adapun dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian normatif merupakan penelitian yang bersifat deskriptif. Untuk data yang dipakai dalam penelitian ini adalah berdasarkan bahan hukum primer, bahan hukum sekunder, dan bahan hukum tersier. Metode yang digunakan dalam pengumpulan data penelitian ini adalah studi kepustakaan dan mengkaji peraturan perundang-undangan. Hasil dalam penelitian ini bahwa, Indonesia telah melakukan penanganan terhadap para pengungsi internasional yang masuk ke wilayah Indonesia yang berdasarkan Perpres nomor 125 tahun 2016, walaupun Indonesia belum meratifikasi konvensi 1951 dan protokol 1967, tetapi Indonesia tetap melakukan ketentuan perlindungan terhadap pengungsi sebagai negara yang berdasar atas kemanusiaan. Indonesia telah bekerja sama dengan organisasi internasional seperti UNHCR dan IOM dalam memberi perlindungan terhadap pengungsi yang berdasarkan konvensi 1951 dan protokol 1967.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Sosial dan Humaniora > S1 Hukum
Depositing User: Users 24 not found.
Date Deposited: 13 Jan 2026 06:39
Last Modified: 13 Jan 2026 06:39
URI: https://repository.unuja.ac.id/id/eprint/1055

Actions (login required)

View Item View Item